Syukur dengan kesederhanaan

Selasa, 13 April 2010

Didalam kehidupan ada bermacam-macam tema yang dialami setiap manusia. berbagai sandiwara dunia telah di mainkan disini. ada peran enak,ada peran susah, ada sedih, ada kisah mengharukan, dan ada juga yang penuh dengan kebahagiaan. Ada sebuah keluarga yang sangat sederhana, disana ada enam anggota keluarga. antara bapak ibuk ada kakak pertama laki-laki dan adiknya perempuan,keduanya sudah bekerja. dan ada lagi lelaki kecil dan satu adik perempuan yg cantik dan cerdas, keduanya msih sekolah dasar. mreka semua hidup dalam kesederhanaan. karena mungkin yang maha kuasa menempatkan mreka semua dipangung dan peran yang sederhana. semua itu mreka lewati dengan rasa syukur dan trimakasih kepada yang maha kuasa, karena didalam kesederhanaan mereka masih diberi kesehatan kekuatan serta rizki buat mreka hidup dan beribadah kepada-NYA. karena semua adalah rasa dan rasa itu berasal dari hati, kalau kita selalu bersyukur dan merasa cukup dengan rizki yang kecil yang di berikan-NYA kepada kita niscahnya kita kan selalu merasa nyaman dan bahagia. Hari demi hari mereka lewati dengan senyum walau cobaan dan rintangan selalu ada dalam perjalanan mereka. kesulitan ekonomi dah biasa mereka hadapi. dan sepiring nasi dah biasa mereka makan bersama. tapi mereka tetep ikhlas dan sabar menerimanya. walau sesulit apapun ekonomi yang mereka terima tapi mereka juga masih mengutamakan pendidikan. entah pendidikan umum ataupun agama. kedua orang tua mereka sekuat mungkin mencarai biaya buat anak -anaknya sekolah. walau anak pertama dan kedua mereka hanya bisa mereka sekolahkan sampai SMA. maklum dengan ekonomi mereka yg sangat sederhana dan penghasilan yang minim yang mereka dapat. mereka tidak bisa membiayai kedua anaknya sampai kuliah. tapi semangat yang tinggi mereka berikan kepada kedua anaknya sehingga keduanyapun bangkit dan berusaha mandiri. sambil bekerja apa adanya keduanya juga masih sempat mikir kapan bisa kuliah lagi. Tapi apa daya Tuhan belum berkehendak, mereka berdua harus bisa bantu ekonomi kedua orang tuanya yang sudah agak tua dan kelihatan capek buat bekerja. dan juga membantu membiayai adik-adiknya yang masih SD. tapi mereka tidak patah semangat buat menjalani semuanya. karena takdir Tuhan adalah yang terbaik. karena tuhan maha melihat dan maha mendengar serta maha pengasih dan maha penyayang pada hambanya. mereka selalu berusaha dan berdoa agar mereka diberi kekuatan kesabaran dan dikuatkan iman mereka dalam mencari membantu dan mengarahkan keluarga mereka dijalan Allah. Buat kalian semua yang berada dalam kondisi sederhana, jangan pernah menyerah dan putus asa, berusahalah dalam mencari apa yang kalian inginkan, dan bersabarlah kepada semua yang kalian dapatkan. bersyukurlah kepada apa yang kalian terima. karena semua adalah ujian dan semua adalah cobaan. kalian tidak sendiri masih banyak teman-teman kita yang dalam kondisi yang sama atau malah lebih. Berfikirlah dan selalu ingat sama yang maha kuasa. memohonlah kepada Allah, semoga doa kita akan senantiasa didengar dan dikabulkan oleh Allah swt....Amin ya rob....

20 komentar:

indonesia-admin mengatakan...

kisah inspiratif buat kita mas arif..
semoga Allah memberikan yang terbaik buat kita

TKSK PONOROGO mengatakan...

tetap semangat. jalani hidup dengan penuh kesyukuran niscaya hati kan selalu gembira karna yang diharapkan bukan hanya kedunia melainkan yang lebih penting adalah kehidupan setelah kematian yang keka abadi. jangan menyerah boss

Jidat mengatakan...

Bersyukur dengan semua yang ada lebih baik dan lebih membuat hati kita damai. Karena gak ada kekurangan! Mungkin para koruptor masih dibelenggu hawa nafsu yang membuat mereka merasa kurang dan mungkin mereka gak pernah bersyukur!

cah ndueso mengatakan...

Sokor ra we.....

Delia mengatakan...

Yup.. harus tetap semangat, pantang menyerah.. dan apapun itu terimalah dengan rasa syukur...


"Kalo boleh saran.. tulisannya diberi spasi mas..hehehe makasih "

sawali tuhusetya mengatakan...

subhanallah. seandainya setiap umat di muka bumi ini mau hidup sederhana dan senantiasa bersyukur kepada Allah, mungkin tak akan ada istilah korupsi!

joresan freedom mengatakan...

@indo-admin : mg Allah selalu mnyertai kita
@mas iwan : memang kehidupan dunia adalah awal
dr kehidupan di akhirat...
@jidat : memang nafsu itu selalu menjerumuskan kita mas...
@cah ndeso : ndang mario lekmu koplak mas..hehe
@delia : semangat dan keberanian adalah kunci sukses semuanya mbak...
@pak tuhu : seandainya saja ya pak...kita doakan aja semua seperti harapan kita...

TKSK PONOROGO mengatakan...

kang hidup sederhana bukan diartekne yo sak duwene kuiku jenengi hidup males, berusaha to berikhtiar itu sing siiip !

Rhyzaboy mengatakan...

Enae syukuran,,, mangan2... mantab Jaya!

Rhyzaboy mengatakan...

dapat award dan tag dari q sob,,, diambil yaw....

joresan freedom mengatakan...

rhyza boy : sing koq pikir koq kor teleh ae to boz...

bundaarun mengatakan...

akhirnya mampir juga kesini....
dah aku lingk juga tuh... y apa pun kalau disyukuri akan terasa indah....

joresan freedom mengatakan...

bunda : makasih bun...

Reza mengatakan...

Ditunggu kunjungannya ya...

GUNTHOER mengatakan...

Ya bgtlh khdpan dunia,tyada org yg slalu hdp dgn ksnangn,. Dgn cobaan akn bs membwt kt jd lbh baik

Reza Saputra mengatakan...

wah awet sekali nih postingan boz,,, ak ganti-ganti...

Trica Jus mengatakan...

berbagi kata kata MG gan
Jika menurutnya hidup ini tak semudah nasihat baik, apakah baginya hidup ini semudah melakukan nasihat buruk? Kehidupan ini tidak mudah. Kita diminta patuh kepada tuntunan kebaikan, agar kita dikuatkan dan hidup kita dimudahkan oleh Tuhan.
semoga bermanfaat dan di terima ya :D
salam kenal dan sukses selalu

jus kulit manggis mengatakan...

berbagi Kata Kata Motivasi
Kenalilah ciri-ciri fisik kalian sebelum memutuskan untuk memilih pakaian, sesuaikanlah dengan bentuk tubuh.

semoga bermanfaat dan dapat di terima ya :D

Trica Jus mengatakan...

berbagi kata kata motivasi gan
Kesedihan adalah ibarat terdampar di gurun pasir. Hal terbaik adalah berusaha keluar dari gurun pasir tersebut.
semoga bermanfaat dapat di terima dan ku tunggu kunjungan baliknya ya :D

bagus informasinya, sangat bermanfaat. Hidup sedrhana itu memang harus diterapkan pada diri kita masing2.

Posting Komentar

 
 
 
 
Copyright © JORESAN FREEDOM